Merupakan suatu kebanggaan tersendiri bagi Djarum Coklat yang saat 
ini masih bisa menyelengarakan program Ngabuburit yang ke 9 tahun. 
Sebuah perjalanan yang cukup panjang dan tidak mudah ditengah-tengah 
kondisi dan situasi sosial ekonomi masyarakat Indonesia yang terkadang 
tidak menentu.
Kebanggaan lainnya adalah ketika Djarum Coklat dengan mampu 
menggandeng band-band papan atas Indonesia untuk bersama-sama menghibur 
masyarakat yang sedang menjalankan ibadah puasa dalam DC Ngabuburit. Di 
samping GIGI yang bergabung kembali dengan Reuni-nya, ada pula SETIA 
band, SLANK dan WALI.
- SETIA BAND_____________JAKTIM ---25-Jul Lap. Pik Cakung
 - WALI feat FADLI________CIANJUR ---26-Jul Lap. Joglo
 - SLANK______TANGERANG ---27-Jul Lap. Yon Arhanud Rajawali, Serpong
 - SETIA BAND____________DEPOK ---27-Jul Lap. Pemuda limo
 - GIGI & REUNION________UJUNG BERUNG ---27-Jul Yon Zipur
 - WALI feat FADLI________MAJALENGKA ---28-Jul Lap. GGM
 - GIGI & REUNION________SOREANG ---28-Jul Lap. Upakarti
 - GIGI & REUNION________SUKABUMI ---29-Jul Lap. Merdeka
 - SLANK__________JAKBAR ---29-Jul Lap. Museum Fatahillah Jakbar
 - SETIA BAND____________JAKBAR ---29-Jul Lap. Senaman
 - SETIA BAND____________JAKTIM ---30-Jul Lap. Arcici
 - WALI feat FADLI________KUNINGAN ---31-Jul Pendapa Paramarta
 - SLANK_________________JAKSEL ---31-Jul Lap. Blok S
 - SETIA BAND____________DEPOK ---01-Agust Lap. Yonhubad, Jati Jajar
 - WALI feat FADLI____INDRAMAYU ---02-Agust Hal Sport centre
 - WALI feat FADLI________BANJAR ---03-Agust Lap. Patroman
 - GIGI & REUNION________SERANG ---03-Agust Alun2 barat
 - SETIA BAND____________JAKSEL ---04-Agust Lap. Rempoa
 - WALI feat FADLI________SUBANG ---04-Agust Alun2 Subang
 - SETIA BAND____________JAKTIM ---05-Agust Lap. Tipar Cakung
 - GIGI & REUNION___BANJARNEGARA ---05-Agust Alun2 Bnjrngra
 - GIGI & REUNION________BREBES ---06-Agust Stad. Karang Birahi
 - WALI feat FADLI________GARUT ---07-Agust Lap. Kherkof
 - GIGI & REUNION________TASIKMALAYA ---07-Agust Lap. Dadaha
 - SETIA BAND__JAKBAR--08-Agust Lap. AMD Kedaung Wetan,Neglasari
 - NGABUBURIT ALL STAR ____BANDUNG ---09-Agust Lanud Sulaiman
 
http://www.djarumcoklat.com 
Tidak ada komentar:
Posting Komentar